United Nations Day Global Inbyra School

Perayaan : Global Inbyra School (GIS) mengadakan Perayaan United Nations Day yang bertempat di Dining Room, GIS. Semua peserta mengenakan busana dari beberapa negara seperti Indonesia, USA, Japan, South Africa, Philiphine, India, Egypt, Mexico, Korea dan Hawai. (BeeNews.id/Nur Hayati)

TEGAL – Hari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) diperingati setiap tanggal 24 Oktober, hari PBB ini juga dikenal dengan istilah United Nations Day.

Dalam rangka memperingati hari PBB, Global Inbyra School (GIS) Tegal mengadakan Perayaan United Nations Day yang diadakan pada hari Jumat (28/10/2022) mulai pukul 08.00 s/d selesai, bertempat di Dining Room, GIS.

Perayaan United Nations Day mengangkat tema Shaping the Future for Greatness Inspiration and Synergy. Siswa dan Siswi GIS dari jenjang PAUD/TK, SD dan SMP mengenakan pakaian khas dari berbagai negara di dunia seperti India, Jepang, Cina, Korea Selatan, Hawai, Mexico, maupun Indonesia.

Acara ini dimeriahkan dengan berbagai perfomance siswa siswi seperti Parade, Stage Perfomances, Art & Craft Exhibits.

Adapun Run Down Perayaan United Nations Day, sebagai berikut :

08.00 – 09.10 : Parade
08.00 – 08.05 : S3 Java
08.05 – 08.10 : S2 Sumatera
08.10 – 08.15 : S1 Kalimantan
08.15 – 08.20 : P5 USA
08.20 – 08.25 : P4 Japan
08.25 – 08.30 : P3 South Africa

08.30 – 08.35 : P2 Philiphine
08.35 – 08.40 : P1 India
08.40 – 08.45 : K2 Egypt
08.45 – 08.50 : K1 Mexico
08.50 – 08.55 : Nursery Korea
09.00 – 09.05 : Baby Toddler Hawai

09.10 – 09.15 : Opening
09.15 – 09.20 : Prayer
09.20 – 09.23 : National Anthem, Mars GIS
09.23 – 09.25 : Youth Pledge
09.25 – 09.30 : Speech
09.30 : Perfomance Kindergarten and Preschool
09.30 – 09.35 : Baby Toddler Hawai
09.35 – 09.45 : K1 Mexico
09.45 – 09.50 : K2 Egypt
09.50 – 10.20 : Primary Perfomance
09.50 – 09.55 : P1 India
09.55 – 10.00 : Announcement of the Winner (The Best Costume Per Level and the Best Stand)

10.00 – 10.05 : P2-Philipine
10.05 – 10.10 : P3-South Africa
10.10 – 10.15 : P4-Japan “Soran Bushi” Fisherman Dance
10.15 – 10.20 : P5-USA
10.20 – 11.10 : Secondary Performance
10.20 – 10.35 : S1-Theatrical Performance (Mandin Tangkaramin-Kalimantan)
10.35 – 10.40 : Announcement of the Winner (The Best Dusplay, The Best Performance, The Best Costume /First Place, Second Place and Third Place)

10.40 – 10.55 : S2-Drama-Malin Kundang
10.55 – 11.10 : S3-Modern Puppet Performance+Historical Drama (From Central Java
11.10 – 11.15 : Closing Song (Heal The World, Yesterday Dream, Pelajar Pancasila)
11.15 – end : Announcement of the Winner (Best Costume and Best Performance)

Advertisements

Perayaan United Nations Day ini tidak hanya dimeriahkan oleh performance siswa siswi GIS, tetapi juga dimeriahkan oleh beberapa stand bazaar dari orang tua murid diantaranya stand Egypt, Fiesta, Tong Tji, Anyeong Korea, Dan Honda Naga Mas.

Pada event kali ini Team Jurnalistik Warior GIS yaitu Kim Jianzhen dan Melvin mendapatkkan tugas liputan secara langsung baik dalam pengambilan foto, video maupun siaran langsung di FB dan IG

“Saya sangat senang sekali pada event United Nations Day mendapatkan kesempatan untuk liputan secara langsung baik dalam pengambilan foto, video maupun melakukan siaran langsung,” kata Melvin disela-sela melakukan tugasnya sebagai Wartawan Junior GIS.

Event United Nations Day Global Inbyra School tahun 2022 ini berjalan dengan lancar, meriah dan sukses. Sampai bertemu kembali di event Global Inbyra School selanjutnya.
(Red2/Gallery Foto)

Editor : Irene Indah

TAG :,
Statistik Situs
  • Total halaman dikunjungi: 119,849